Jaringan WiFi di rumah atau kantor terasa lemot? Jangan terburu-buru untuk mengganti router atau provider karena bisa jadi ada perangkat tidak dikenal yang mengakses koneksi internet Anda.
Aksi pencurian WiFi harus diwaspadai karena berpotensi menyebabkan jaringan melemah, bahkan dapat mengancam keamanan. Untuk menghindari hal tersebut, Anda perlu membatasi siapa saja yang bisa mengakses jaringan WiFi di rumah atau kantor.
Berikut cara memblokir pengguna WiFi tidak dikenal yang dapat Anda coba. Simak penjelasan lengkapnya di artikel ini.