LUXURY

5 Koleksi Summer Tas Dior 2023 yang Menawan

Diluncurkan pada acara Dior Cruise 2023.

5 Koleksi Summer Tas Dior 2023 yang Menawanilustrasi Mini Lady D-Lite Bag (dok. Dior)
24 July 2023

Koleksi summer tas Dior telah diluncurukan dalam acara pagelaran mode bertajuk Dior Cruise 2023. Momen ini menjadi momen yang yang paling ditunggu oleh para pecinta Dior.

Dikutip dior.com, berkebun menjadi tema terbaru di Dior Cruise 2023. Karya-karya Maria Grazia Chiuri ini menggabungkan aspek keanggunan, semangat utilitarian, serta dihiasi dengan desain bunga yang ikonik.

Berikut ini deretan kolekasi summer tas Dior yang memanjakan mata. Simak selengkapnya! 

1. Medium Dior Book Tote

Medium Dior Book Tote
ilustrasi Medium Dior Book Tote (dok. Dior)

The Dior Book Tote atau Medium Dior Book Tote merupakan karya orisinal dari Maria Grazia Chiuri. Tas jinjing ini dirancang untuk bisa menampung segala barang dan dibawa untuk kebutuhan sehari-hari.

Tas ini terbuat dari kanvas goni dengan bordiran bertulisan moto L'Union Fait la Force. Moto tersebut menegaskan kerja sama tim serta semangan Dior untuk berkolaborasi.

2. Mini Lady D-Lite Bag

Mini Lady D-Lite Bag
ilustrasi Mini Lady D-Lite Bag (dok. Dior)

Related Topics

    © 2024 Fortune Media IP Limited. All rights reserved. Reproduction in whole or part without written permission is prohibited.