BUSINESS

Pengertian Afiliasi yang Perlu Diketahui dan Jenis-Jenis Komisinya

Mendapatkan keuntungan dengan mudah

Pengertian Afiliasi yang Perlu Diketahui dan Jenis-Jenis Komisinyailustrasi orang mendaftar bisnis afiliasi (unsplash.com/Austin Distel)
13 July 2022
Follow Fortune Indonesia untuk mendapatkan informasi terkini. Klik untuk follow WhatsApp Channel & Google News

Apakah Anda tertarik dengan bisnis afiliasi dan sedang mencari tahu pengertian afiliasi serta kelebihannya? Anda berada di artikel yang tepat. Di sini, Anda akan mengetahui lebih dalam mengenai bisnis afiliasi secara umum.

Selain itu, Anda juga akan memahami berbagai jenis komisi yang bisa didapatkan jika bergabung ke dalam bisnis afiliasi ini. Sebelum mengetahui kelebihan dari bisnis ini dan jenis-jenis komisinya, mari pahami terlebih dahulu pengertian afiliasi. Berikut ini adalah penjelasan komprehensif mengenai bisnis afiliasi.

Pengertian afiliasi yang perlu Anda tahu

bisnis afiliasi banyak kelebihannya, yakni fleksibilitas, kemudahan saat mendaftar, dan lainnya
ilustrasi menjalankan bisnis afiliasi (unsplash.com/Christine Hume)

Sebenarnya, apa pengertian afiliasi itu? Afiliasi adalah cara memperoleh penghasilan tambahan dengan mendaftarkan diri pada perusahaan atau lembaga yang sedang menawarkan peluang untuk menjualkan produknya kepada konsumen.

Afiliasi adalah bisnis yang melibatkan tiga pihak, yakni perusahaan atau marketplace, Anda sebagai pengiklan, dan konsumen. Hal ini mempengaruhi

Cara kerja dari bisnis afiliasi ini adalah dengan mendaftarkan diri ke program afiliasi yang dimiliki oleh suatu perusahaan atau marketplace, lalu mendapatkan link khusus afiliasi untuk menjalankan bisnisnya. Demi mendapatkan keuntungan, konsumen harus mengakses link khusus dari Anda.

Bisnis ini sudah cukup lama ada, Anda kini bisa bergabung menjadi salah satunya. Setelah mengetahui pengertian afiliasi, Anda bisa mengetahui beberapa kelebihan dari bisnis ini.

Kelebihan bisnis afiliasi yang patut diperhitungkan

setelah mengetahui pengertian afiliasi, ketahui apa saja kelebihannya
ilustrasi menjalankan afiliasi di mana saja (unsplash.com/Corinne Kutz)

Related Topics